Cara Mengatasi Mobile Legends Not Enough Space
Cara Mengatasi Mobile Legends Not Enough Space - Mungkin para player ML sebagian kerap mengalami yang namanya kendala aik itu pada saat ingin login atau pun sudah berada di in game, tentu sangat merepotkan karena kalian tidak dapat bermain dengan lancar, dan banyak sekali faktor yang dapat mempengaruhinya.
Seperti yang kalian ketahui bahwa Mobile Legends ini termasuk game moba online yang hanya bisa di mainkan menggunakan koneksi jaringan internet, dan harus menggunakan koneksi provider yang bagus dan lancar, karena beberapa jenis jaringan tidak support digunakan untuk bermain ML sehingga pada saat bermain mengalami lag.
Tidak hanya itu saja, kalian juga harus menggunakan ponsel yang support untuk bermain game online, karena semakin banyak nya fitur di dalam game Mobile Legends, tentu akan semakin besar ruang penyimpanan yang dibutuhkan oleh ponsel, dan spesifikasi seperti RAM processor juga harus sudah standar.
Kali ini Teknologiasik akan membahas suatu permasalahan yang sering di alami para player yaitu not enough space, karena notif ini kerap muncul pada beberapa hanphone, dan mimin akan memberikan solusi terhadap masalah tersebut serta menjelaskannya dengan detail, untuk itu silahkan simak redaksi di bawah sampai habis.
Cara Mengatasi Mobile Legends Not Enough Space
Untuk kalian yang ingin mengetahui solusicara mengatasi permasalahan not enough space pada Mobile Legends tentu perlu mengetahui sebabnya, biasanya ada beberapa hal kemungkinan yang sangat mempengaruhi terjadinya muncul pop up seperti ini, dan berkaitan dengan internal ponsel yang digunakan.
Hal utama penyebab dari munculnya not enough space Mobile Legends yaitu rendahnya spesifikasi ponsel atau device sehingga membuat kinerja ponsel berat jika kalian tetap memaksakan maka part hp akan panas serta mengalami kerusakan, jadi mimin sangat menyarankan gunakan ponsel yg spesifikasinya sesuai standard.
Selain itu juga kalian harus perhatikan dan melakukan pemeliharaan terhadap ponsel karena rentan sekali kena virus, hal tersebut juga mengakibatkan data kalian tercuri termasuk file-file Mobile Legends sehingga ketika dibuka maka gagal meluncurkan game, virus juga bisa membuat memri penyimpanan internal kalian menjadi full.
Mungkin kalian telah mencoba beberapa cara untuk memecahkan masalah seperti ini tetapi belum berhasil karena di beberapa platform yang memberikan solusi biasanya dengan cara menggunakan aplikasi tambahan, tentu ini sedikit mereponkan karena harus mendownload apk tersebut dan menggunakan ruang penyimpanan lebih extra.
Untuk mengatasi permasalah di Mobile Legends tentu mimin disini punya solusi nya, pada dasar nya semua tipe ponsel android ataupun iphone dapat bermain game online khusus nya ML hanya perlu sedikit beberapa pemeliharaan pada device karena ini sangatlah penting, berikut ini cara mengatasi not enough space.
1. Hapus Data Mobile Legends
Langkah pertama yaitu kalian harus menghapus data Mobile Legends yang kalian miliki, hal ini bertujuan untuk mendownload ulang data ingame dan menyegarkan file dengan yang baru, karena kemungkinan data pada ponsel sebelumnya tidak lengkap sehingga crash, caranya buka setting pada ponsel > manajement aplikasi > cari Mobile Legends > penyimpanan > pilih hapus data , setelah itu buka game ML kembali.
2. Membersihkan File Internal
Not enough space juga bisa di sebabkan oleh penuh nya file penyimpanan internal ponsel yang kalian gunakan sudah penuh, sehingga kalian harus menghapus file, gambar, video yang tidak penting, dan juga kalian harus melakukan pembersihan folder sampah agar tidak menumpuk pada sistem sehingga membuat ponsel berat.
3. Scan Ponsel
Selanjutnya yaitu kalian bisa melakukan scanning ponsel, fungsi dari dilakukan nya scan yaitu untuk membersihkan berbagai macam sampah serta membersihkan virus yang ada di dalam memori HP, biasanya setiap ponsel telah memiliki antivirus scan bawaan, atau jika kalian belum meilikinya silahkan download di play store secara gratis.
Baca Juga : Cara Mengatasi Mobile Legends Tidak Bisa Download Data
Kesimpulan
Setiap ponsel pasti pernah mengalami masalah, dan pasti selalu ada solusi yang bisa di lakukan untuk mengatasinya, silahkan kalian ikuti cara di atas untuk memperbaiki not enough space dan pastikan mengikuti langkahnya dengan benar, semoga artikel mimin kali ini bermanfaat untuk kalian, jika ada kritik dan saran silahkan tulis di kolom komentar, Terimakasih.
Posting Komentar